Homeschooling dan Kemampuan Regulasi Emosi Bunda

Raising Children, Raising Ourselves.

Proses menemani anak bertumbuh sejatinya juga menjadi perjalanan pembelajaran yang luar biasa bagi kita sebagai orang dewasa. Dalam mendidik mereka, kita turut belajar banyak hal tentang diri sendiri.

Seperti yang dilakukan oleh Kak Enggar, praktisi homeschooling dengan 2 anak – tinggal di Batam yang belajar mengelola emosi dirinya sendiri sambil membantu anak-anaknya mengenali dan memahami perasaan mereka. Dengan cara ini, mereka berproses bersama, menciptakan pengalaman yang mendalam bagi seluruh keluarga.

Homeschooling dengan kurikulum fleksibel menawarkan lebih dari sekadar pilihan pendidikan. Sistem ini memberikan ruang bagi keluarga untuk berkembang bersama, menciptakan waktu yang cukup bagi setiap anggotanya untuk berproses secara lebih leluasa dan penuh makna.

Ngobrol lain

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

belajar homeschooling

Pengantar
Legalitas
Sosialisasi
Kurikulum
Sumber Belajar
Komunitas
Kunci Berhasil
Keseharian

Buku Homeschooling

Sekolah ada model pendidikan yang paling umum di masyarakat, tapi bukan satu-satunya.

Buku ini sangat penting untuk orangtua yang sedang menimbang homeschooling, pendidik & pemerhati pendidikan, serta masyarakat yang ingin mengetahui konsep homeschooling dengan jelas.