fbpx

Percobaan Sains: Menara Air

Isi botol dengan air sampai penuh
Bekukan di dalam freezer

Apa Yang Terjadi?

Permukaan es melewati tinggi botol

Mengapa?

Air akan bertambah besar ukurannya jika dibekukan menjadi es. Ini adalah sifat yang sangat unik, karena umumnya ukuran benda akan menyusut atau berkurang jika didinginkan. Sifat unik air ini sering dikenal dengan sebutan anomali air. Jika didinginkan, awalnya air akan menyusut hingga suhu 4C. Setelah itu ukuran air mulai bertambah besar dan mencapai ukuran terbesarnya saat berubah menjadi es pada suhu 0C.

Sumber: Buku “50 Hari Menjadi Ilmuwan” oleh Muzi Marpaung

Simak percobaan-percobaan sains lain yang disajikan oleh Rumah Sains Ilma.

1 thought on “Percobaan Sains: Menara Air”

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.